Upping The Exfoliation Game : A review of COSRX BHA Blackhead Power Liquid

Upping The Exfoliation Game : A review of COSRX BHA Blackhead Power Liquid

Dulu saya agak takut sama chemical exfoliation, sampai “pertemuan” saya dengan COSRX BHA One Step Pimple Clear Pad, yang, menurut pendapat saya, adalah produk yang tepat buat pengguna acid pemula. Beberapa jar exfoliating pads kemudian, saya merasa siap untuk melanjutkan petualangan saya di di dunia chemical exfoliation. Rasanya logis aja untuk mencoba produk COSRX lainnya sebagai langkah selanjutnya; […]

Get Prettier in 2018 : The Snarker’s 2018 Beauty-Related Resolutions

Get Prettier in 2018 : The Snarker’s 2018 Beauty-Related Resolutions

Beberapa hari yang lalu saya dapat kiriman e-mail tagihan pembaruan domain situs, dan saya tiba-tiba ingat kalau saya punya beauty blog. LOL, enggak sih, sebenarnya saya ingat kok, Cuma saya dorong ke alam bawah sadar karena berbagai alasan. Maaf dan (terutama untuk pembaca rutin), terima kasih udah mau balik lagi ke sini setelah “libur” yang […]

Utama Spice Green Leaf Face Mask and Scrub (Also Known Privately as The Legolas Mask)

Utama Spice Green Leaf Face Mask and Scrub (Also Known Privately as The Legolas Mask)

Kalau kamu adalah face-mask junkie (kayak saya), kemungkinan kamu sudah punya lebih banyak masker daripada yang dianggap normal. Meskipun begitu, selalu aja ada alasan untuk menambahkan masker baru ke koleksi, yang jumlahnya udah berjubel itu. Saya ngerti banget perasaan itu. Utama Spice Green Leaf Face Mask bukan ‘penemuan’ baru buat saya, walau saya tahunya cenderung […]

Noob-Friendly Acid : A Review of COSRX One Step Pimple Clear Pad

Noob-Friendly Acid : A Review of COSRX One Step Pimple Clear Pad

Waktunya pengakuan : Saya agak ngeri untuk menggunakan acid pada wajah saya. Kulit saya yang cenderung acne-prone(-ish) dan punya banyak hiperpigmentasi mungkin bisa mengambil manfaat dari chemical exfoliation. Meskipun begitu menggunakan produk yang mengandung acid bisa banget bikin iritasi dan menyebabkan purging, dan saya belum siap mental aja untuk menghadapi breakout lagi. Bahkan kalau itu cuma purging, yang […]

Brighten Up Your Face with Emina The Bright Stuff Face Toner….(or not)

Emina the bright stuff face toner

Akhir-akhir ini saya kepikiran untuk memasukkan hydrating toner dalam skincare routine saya yang semakin membengkak. Kegunaan hydrating toner jelas : dapat melembabkan dan mempersiapkan kulit untuk essence, serum, atau produk skincare lain yang digunakan selanjutnya. Selain itu, hydrating toner mungkin memiliki kegunaan tambahan, misalnya whitening/anti-aging/lainnya, tergantung komposisinya. Saya ngerti banget kenapa hydrating toner jadi produk must-have, terutama buat […]